Wrapping Paper Cantik Ini Akan Menjadi Trend Di Tahun 2018

Setiap acara perayaan tertentu akan membutuhkan sebuah bingkisan seperti kado. Sama halnya dengan perayaan natal dan tahun baru, sudah pasti kado menjadi hal yang paling utama dan harus ada di setiap tahunnya. Bagaimana agar wrapping paper menjadi menarik? Banyak hal yang harus diperhatikan agar membuat warpping paper menjadi lebih menarik.

1. Pilihan Motif

Anda dapat memilih beberapa motif yang unik dan menarik. Agar hadiah yang akan diberikan menjadi lebih unik. Nah, jika ingin memiliki desain wrapping paper yang menarik cobalah untuk memesan di Uprint.id. Anda dapat menggunakan beragam desain yang sesuai dengan keinginan dan dicetak menjadi sebuah wrapping paper. Sehingga kertas kado yang dihasilkan tentunya akan lebih menarik.

Baca juga : Ide Kado Spesial untuk Orang Lain Sesuai Hobi Mereka

2. Teknik Melipat

Gunakanlah teknik melipat yang lain dari biasanya. Selama ini orang membungkus kado atau bingkisan menggunakan teknik melipat pada umumnya. Nah, agar menunjang motif dari wrapping paper ini yang harus dilakukan adalah melipat atau membungkus kado untuk mempercantik.

3. Pemilihan Aksesoris

Anda juga dapat memilih beberapa aksesoris untuk menunjang penampilan wrapping paper. Misalnya memberikan sebuah pita atau aksesoris lainnya yang lebih mempercantik tampilan kado.

4. Pemilihan Warna

Tidak kalah dari pemilihan motif, warna juga harus stand out agar bingkisan terasa istimewa. Apalagi jika ingin diberikan saat natal atau saat menghadiri acara pernikahan, bahkan baby shower. Kado merupakan hal yang wajib diberikan untuk membagi rasa bahagia kepada sesama.

Baca juga : 7 Alternatif Kertas Kado yang Tak Kalah Cantik untuk Membungkus Hadiah

5. Pemilihan Kata-kata

Jangan lupa juga untuk memberikan beberapa kata-kata di dalam bingkisan. Sebab itu akan membuat kado menjadi lebih berharga. Ucapan doa atau selamat akan membuat yang menerima bingkisan menjadi lebih merasakan kebahagiaan tersendiri. Apalagi jika kata-kata yang diberikan memang dari lubuk hati akan lebih terkesan mendalam.

Nah, jika dalam waktu dekat ini Anda akan menemukan beragam acara dan membutuhkan bingkisan. Cobalah melihat tutorial dari chanel Paper Guru berikut ini, agar bingkisan yang Anda berikan semakin cantik dan tentunya akan menjadi trend di tahun ini.

Share post:

Popular

Artikel Lainnya
Serupa

7 Angka Penting yang Kamu Harus Tahu Sehubungan Dengan Kesehatanmu

Angka memiliki banyak fungsi penting dalam kehidupan kita, dan...

11 Hal yang Tidak Dilakukan Orang Percaya Diri

Cetak Gratitude Journal - Orang yang percaya diri, akan...

Langkah-langkah Membuat Email Baru dengan Mudah dan Jelas

Email merupakan hal yang penting dan sudah sangat dibutuhkan...

Ciri-ciri Pertemanan Toxic yang Harus Ditinggalkan

Pertemanan akan membawa setiap orang dalam lingkaran tersebut, mengikuti...