Photo strip adalah jenis cetak foto yang memiliki ragam hasil foto dalam satu frame. Biasanya photo strip ini hanya ada pada saat Anda melakukan foto di sebuah booth atau bahkan saat photobox. Berhubungan dengan booth foto, Anda dapat membuat photo booth di acara pernikahan. Kemudian para tamu undangan dapat melakukan sesi foto di booth tersebut. Sehingga hasilnya dapat dijadikan kenang-kenangan.
Baca juga : Cetak Photobook Online di Jakarta
Dalam photobooth itu, Anda hanya menyediakan frame untuk photo strip saja. Setelah itu Anda dapat menyediakan jasa cetak langsung sekaligus memberikan pembungkus foto yang dapat menjadikan hasil photo sebagai pembatas buku. Hasil akan menjadi lebih menarik jika Anda memberikan tassel sebagai tali penghias dalam kemasan photo strip.
Agar photo strip lebih unik, Anda foto dengan beberapa gaya foto yang berbeda. Biasanya photo strip memiliki 4 sampai 5 kotak dalam satu strip. Nah, cobalah berpose masing-masing yang lucu dan unik. Sehingga menghasilkan foto kenang-kenangan bersama teman yang menyenangkan. Sebagai penyelenggara acara pernikahan yang memiliki photo booth harus menyediakan booth unik. Jangan lupa juga untuk menyediakan beberapa properti pendukung lainnya.
Baca juga : Abadikan Momen Foto Keluarga dengan Photo Book. Kenangan yang Sesungguhnya!
Namun jika Anda ingin mencetak foto menjadi photo strip dapat mencetaknya secara online di Uprint.id. Tersedia ragam pilihan ukuran yang dapat Anda pilih sesuai kebutuhan. Bahkan Anda juga dapat menjadikan photo strip ini sebagai penghias dalam sebuah ruangan. Caranya sangat mudah, Anda hanya perlu menyimpannya pada figura foto yang juga berbentuk strip. Dengan menggunakan figura foto strip itu, Anda dapat memasang foto secara berurutan. Atau jika ingin tidak ribet, cobalah menggunakan bingkai foto berbentuk persegi panjang.